-->
  • Jelajahi

    Copyright © Metronewstv.co.id
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Sekda Nisel

    Kab. Banyuasin

    Oku Selatan

    Sports

    Warga Prumnas Griya Aldiva Gotong Royong Swadaya Dalam Pembangunan Jalan dan Jeramba

    Sunday, August 6, 2023, 17:02 WIB Last Updated 2023-08-06T10:02:56Z


    LAHAT,
    SUMSEL, - Warga Prumnas Griya Aldiva gotong royong  swadaya dalam pembangunan jalan dan jeramba, sebagimana kita ketahui Pemkab Lahat dan Pemdes  dalam perbaikan jalan ini tidak bisa membantu dikarenakan masih tanggung jawab Daveloper/Pengembang Perumahan Subsidi.

    Minggu, 


    Benarkah, perbaikan jalan di kompleks menjadi tanggung jawab warga (penghuni)?


    Jalan di Perumahan adalah Jalan Khusus


    Memerhatikan ketentuan pada UU No. 38/2004, jalan yang ada perumahan/kompleks merupakan jalan khusus yaitu jalan yang dibangun oleh instansi (pengembang/developer) untuk kepentingan sendiri (warga perumahan).


    Jalan ini tetap menjadi jalan khusus, sepanjang status jalan tersebut tidak dialihkan kepada negara.


    Karena jalan-jalan di perumahan dan sekitarnya merupakan jalanan khusus, berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 34 Tahun 2006 tentang Jalan Khusus, yang bertanggung jawab atas kondisi jalan-jalan di perumahan dan sekitarnya—baik pembuatan maupun perawatan— ialah developer perumahan tersebut.


    Dikatakannya saudara repi salah satu warga Aldiva bahwa, dalam rangka perbaikan jalan ini yang sifatnya Swadaya atau Dikerjakan bersama - sama dengan warga untuk membangun Jeramba dan Cor Beton di Perumahan Griya Aldiva. Selama ini jalan kami sangat tidak layak dan sudah banyak terjadi insiden fatality yang mayoritas dari ibu- ibu dari perumahan kami dan orang luar sehingga kami ber- inisiatiaf membangun jalan ini dengan Patungan per - 1 KK 100k.


    "Alhamdulilah ada sedikit bantuan dari orang  dermawan yaitu dari pak Ir. Nababan, yang telah membantu kami dalam bentuk Semen yang berjumlah 150 sak,dan kami sangat berterima kasih kepada beliau telah mambantu kami sehingga sangat berguna bagi kami khususnya warga Prumnas Griya Aldiva ini" ungkapnya repi


    Penulis  : Raju Yuslin,A.ma,SH, C.PW

    Editor    : Admin

    Komentar

    Tampilkan