-->
  • Jelajahi

    Copyright © Metronewstv.co.id
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Kominfo Nisel


    Kab. Banyuasin

    Sports

    Kapolres Taput Turut Mengikutì Upacara Peringatan Hari Lahirnya Pancasila di Kabupaten Taput

    Metronewstv.co.id
    Thursday, June 1, 2023, 20:24 WIB Last Updated 2023-06-01T13:24:21Z


    Tapanuli Utara
    , - Dalam rangka peringatan hari lahirnya Pancasila 1 Juni 2023,  kabupaten Tapanuli Utara menggelar Upacara di lapangan Tangsi Tarutung, Taput, Kamis, 1 Juni 2023.


    Hari lahirnya Pancasila yang ber Themakan  " GOTONG ROYONG MEMBANGUN PERADABAN DAN PERTUMBUHAN SOSIAL" dilaksanakan dengan hikmat dan meriah di ikuti seluruh pimpinan dan staff Forkompimda kabupaten Taput.


    Bertindak sebagai Irup dalam upaca tersebut yaitu Bupati Tap. Utara Drs.Nikson Nababan dan sebagai Komandan Upacara Letda.Inf.Gibson Sihombing sedangkan Perwira Upacara AKP. Bonar Silalahi. 


    Dalam Upacara tersebut turut hadir Kapolres Tapanuli Utara, AKBP Johanson Sianturi, S.I.K, M.H, Dandim 0210 /T.U Letkol. INF Hari Sandra, Asisten I Pemkab Taput, Wakapolres Taput Kompol J. Sitompul,  PJU dan Danramil Jajaran kodim 0210/TU, PJU Polres Taput, Danton Bantaliyon Kompi A Yonif 123/RW , Perwakilan  Persit Kodim 0210/TU, Bhayangkari Polres Taput dan Adiyaksa Dharma karini.


    Sedangkan peserta Upacara terdiri dari,  2 SST Pasukan Kodim 0210/TU,1 SST Pasukan Kipan  123/Rajawali, 2 SST Pasukan Polres Taput,1 SST Pasukan Satpol PP Taput, PNS Pemkab Taput, Akper Pemkab Taput, pelajar SLTA,SLTP,kelompok Pramuka dan tokoh masyarakat.


    Inspektur Upacara, Bupati Taput  membacakan Amanat Presiden RI Joko Widodo secarasingkat mengatakan"  Hari Lahirnya Pancasila  dilaksanakan untuk mengenang jasa Para pahlawan khususny Ir. Soekarno sebagai Pencetus pancasila.


    Pancasila sebagai Dasar negara dan Ideologi Bangsa marilah kita sama sama membangun bangsa menjadi bangsa yang besar.


    Usai Upacara,Bupati bersama unsur Forkopimda menuju rumah dinas Bupati Taput,  untuk mengikuti  pelaksanaan upacara peringatan hari lahir Pancasila tahun 2023 secara online dari Jakarta.


    Penulis : Edys lumbantoruan

    Editor : Admin

    Komentar

    Tampilkan