-->
  • Jelajahi

    Copyright © Metronewstv.co.id
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Kominfo Nisel


    Dinkes Kab Nisel

    Sports

     

    Kegiatan Puskesdes Rugemuk, di Hadiri Ketua PPK dan Kader Posyandu

    Metronewstv.co.id
    Tuesday, January 17, 2023, 08:25 WIB Last Updated 2023-05-27T09:16:28Z


    Deli Serdang
    , - Kegiatan Posyandu yang diadakan  di desa rugemuk setiap bulanya terus di laksanakan di aula Puskesdes tepat pada hari ini senin 16 januari 2023 pukul 10.00 Wib. 


    Dengan adanya kegiatan posyandu ini, semoga generasi anak anak kita akan lebih terjamin kesehatan nya.setiap bulan nya kegiatan posyandu memberikan makanan dan minuman yang bergizi kepada balita, seperti roti dan susu, agar balita terhindar dari penyakit stunting dan yang lain nya. 


    Pantauan awak media Metronews TV dilapangan membenarkan adanya kegiatan posyandu di desa rugemuk di aula Puskesdes tepatnya di belakang kantor desa rugemuk. 


    Rutinitas posyandu di laksanakan setiap satu bulan sekali. Dan selain posyandu ada juga kegiatan kesehatan untuk ibu hamil dan lansia di desa rugemuk.


    Hadir dalam kegiatan tersebut ibu Ketua PKK juga Istri Kades Rugemuk, Bidan desa,Kader posyandu desa rugemuk. 

    Saat awak media mewawancarai Ketua PKK terkait Kegiatan Posyandu tersebut mengatakan.dalam kegiatan posyandu setiap bulan, saya terus memantau posyandu ini, kami terus memberikan makanan dan minuman yang bergizi untuk balita,ibu hamil dan lansia. Agar warga nya tetap srlalu sehat dengan memberikan makanan dan minuman yang sehat dan bergizi, agar daya tahan tubuh balita,ibu hamil, dan lansia tetap terjaga kesehatan nya. 


    Sehingga masyarakat dan warga terhindar dari penyakit stunting, cacar, demam berdarah dan penyakit lain nya. Apalagi desa rugemuk berdekatan dengan pesisir pantai. Saat di tanya apa harapan bu kepada warga di desa ini. Bu kades yang juga ketua PKK mengatakan, yok warga desa rugemuk ibu ibu yang memiliki balita, ibu hamil dn lansia, kita mengikuti program pemerintah hidup sehat. Kata bu kades tegas nya. 


    Makanan dan minuman bergizi yang  di berikan ke balita,ibu hamil dan lansia selama ini sesuai standar BPOM dan dinas Kesehatan tegas bu PKK


    Di lain kesempatan juga. Di beberapa hari yang lalu, kepala desa rugemuk muliadi dan perangkat desanya memberikan bantuan sembako kepada warga desa rugemuk demi meringkan beban masyarakat, membantu lansia yang tidak lagi sanggup berjalan, dengan mendatangi rumah warganya bersama tim medis desa, membantu warganya agar tetap sehat selalu. 


    Kades juga telah membuat pengajuan ke Dinas Bina Marga Deli Serdang agar akses di pinggir pantai yang menuju pantai remis dan pantai juli sudah terealisasi penghaspalan nya sekitar kurang lebih 1.375 meter.. Kata kades Rugemuk tersebut. 


    Sampai berita ini di turunkan, kegiatan posyandu yang diadakan diaula Puskesdes berjalan lancar


    Penulis : HARTONO

    Editor : Admin

    Komentar

    Tampilkan